Dialogue merupakan lagu milik grup band rock Jepang, ASIAN KUNG-FU GENERATION. Lagu ini dirilis sebagai single double A-side dengan lagu Furetai Tashikametai, kedua lagu ini direkam di RAK Studio, London selama tur konser mereka, Hometown UK/FR Tour in 2019.
Dialogue / Furetai Tashikametai menjadi single ke-27 AKG sekaligus single pertama mereka di tahun ini, dirilis pada 7 Oktober 2020 dengan menyertakan 1 lagu lagi berjudul Next. Single ini juga hadir dalam 2 edisi terbatas tipe A dan B yang dilengkapi dengan T-shirt bergambar ilustrasi oleh Yusuke Nakamura.
Official MV
Romaji
muzukashii no wa
itsu datte shouchi no ue
hoshi mo nai nara
yoru datte yami no mama deshou
sasayaka demo ima wa yowai hikari demo
hibiku sokudo de koe wo kikasete
todoke doko made demo
kaze ga kyuu ni kawaite
hitobito no hohaba ga kawatte
bokura wa ifuku wo nuide
hora afureru namida de kanchuu yuuei
maipeesu
kimi wa mada riku no ue de
munashiku natte kotoba mo denai
koe ni naranai
muzukashii no wa
itsu datte shouchi no ue
hoshi mo nai nara
yoru datte yami no mama deshou
sasayaka demo ima wa yowai hikari demo
hibiku sokudo de koe wo kikasete
todoke doko made demo
mizube ni korogaru
purasuchikkusei no botoru wo tsukande
tobitatsu minamo ga namidatsu
munamoto made afureta suiyoueki ni ukabu shima nara
shinpaigoto mo nai darou ka
muzukashii no wa
itsu datte shouchi no ue
hoshi mo nai nara
yoru datte yami no mama deshou
sasayaka demo ima wa yowai hikari demo
hibiku sokudo de koe wo kikasete
todoke doko made demo
Indonesia
Sulit untuk itu
Ku selalu menyadarinya
Bila tak ada bintang
Malam akan tetap dalam kegelapan
Meski sedikit, meski sekarang cahyanya redup
Biarkan aku mendengar suaramu dengan kecepatannya yang bergema
Itu terdengar, sejauh mungkin
Angin tiba-tiba mengering
Langkah setiap orang berubah
Kita melepas pakaian
Lihat, kita berenang di musim dingin dengan air mata yang meluap
Melakukan berbagai hal dengan cara kita sendiri
Kau masih di atas pantai
Dengan kata-kata mati yang tak akan keluar
Dan tak bersuara
Sulit untuk itu
Ku selalu menyadarinya
Bila tak ada bintang
Malam akan tetap dalam kegelapan
Meski sedikit, meski sekarang cahayanya redup
Biarkan aku mendengar suaramu dengan kecepatannya yang bergema
Itu terdengar, sejauh mungkin
Mengambil botol plastik,
yang menggelinding di pesisir
Melompat, permukaan air berombak
Jika pulau itu mengapung di atas larutan air, dan meluap hingga ke dadamu
Kau tak perlu khawatir, kan?
Sulit untuk itu
Ku selalu menyadarinya
Bila tak ada bintang
Malam akan tetap dalam kegelapan
Meski sedikit, meski sekarang cahayanya redup
Biarkan aku mendengar suaramu dengan kecepatannya yang bergema
Itu terdengar, sejauh mungkin
Kanji
難しいのは
いつだって承知の上
星もないなら
夜だって闇のままでしょう
ささやかでも 今は弱い光でも
響く速度で 声を聞かせて
届け どこまででも
風が急に乾いて
人々の歩幅が変わって
僕らは衣服を脱いで
ほら 溢れる涙で寒中遊泳
マイペース
君はまだ陸の上で
虚しくなって言葉も出ない
声にならない
難しいのは
いつだって承知の上
星もないなら
夜だって闇のままでしょう
ささやかでも 今は弱い光でも
響く速度で 声を聞かせて
届け どこまででも
水辺に転がる
プラスチック製のボトルを掴んで
飛び立つ 水面が波立つ
胸元まで溢れた水溶液に浮かぶ島なら
心配ごともないだろうか
難しいのは
いつだって承知の上
星もないなら
夜だって闇のままでしょう
ささやかでも 今は弱い光でも
響く速度で 声を聞かせて
届け どこまででも
* Lyrics from Lyrical Nonsense
* Romaji, translated by hinayume
Dialogue / Furetai Tashikametai
CD Tracklist
- Dialogue (ダイアローグ)
- Furetai Tashikametai (触れたい 確かめたい)
- Next (ネクスト)
Posting Komentar