Wakeatte merupakan lagu milik penyanyi-penulis lagu Jepang, Touyama Mirei. Lagu ini didistribusikan terlebih dahulu secara digital pada 10 Maret 2021, bersamaan dengan video liriknya diunggah di YouTube channel miliknya. Versi fisiknya akan dirilis dalam mini album berjudul still sebagai track #1.
still dirilis pada 17 Maret 2021, mencakup 7 lagu, termasuk 3 lagu yang sebelumnya telah dirilis secara digital dan 4 lagu baru. Mini album ini juga hadir dalam edisi terbatas yang hadir dengan bonus DVD, menampilkan MV Iya ii ya, dan 4 track lainnya berisikan Mirei Touyama Special Studio Live.
Baca selengkapnya, still, Mini Album ketiga Penyanyi Mirei Touyama
Oficial Lyric Video
Official MV
Romaji
tonari de sofaa ni shizunde hon wo yomu
kimi wa kokyuu wo suru koto sae mo
wasureru kurai ni shinken na kao de
maru de heya ni oboreteiru mitai
jitto shiteirarenai boku wa itsumo kimi no
jama wo shite wa okorareta ne
sonna koto mada omoidashite shimaun da
demo kimi wa mou chigaun daro?
osoroi no piasu mo mimitsuki no kachuusha mo
ima ja tada oiteiru dake
wasureru kuraisa yoyuu da nante omotteta
mou subete tebanashite shimau yo
zutto bokura
machigai darake de aimai darake de
bukiyou na dake de mukiau no ga kowakute
ai wa kitto akirete bokura wo mihanashite
kimi to no are kore mo hajime kara nakatta mitai ni
nantonaku tsuketa terebi wa sabishi sa
magirawasu tame no omajinai mitai na
hiatari no warui kono heya mo wo wakare
tada nigeteiru dake na no ka mo
nanni mo nai nichijou ni sagashite mo nai no ni
kimi wo mitsukete shimau yo
sofaa no migigawa, hekonda ato ga kaseki mitai ni ima demo
chanto oboete iru kara sutechatta yo?
kyuukutsu da toka monku wa iu kedo
aa dakoo dade wakeatte nandakanda de wakeatte
tsukue mo betto mo sofaa mo hanbun zutsu
kirei sappari kirai yappari tsuyogari na dake
aitai da nante aimai na uso de
yopparatta ikioi de renraku shite kuru na yo
ukare chattari mou tsukare chatta yo
hora sonnan dakara zutto boku wa
zutto bokura
machigai darake de aimai darake de
bukiyou na dake de mukiau no ga kowakute
futari ga chanto mae ni susumu tame sa wasuretekure
boku no koto dare sore? tte hajime kara nakatta mitai ni
sureba ii no ni
Indonesia
Membaca buku, tenggelam ke dalam sofa di sebelah
Bahkan saat kau bernafas
Dengan wajah serius nampak melupakannya
Seakan hampir menghilang di ruangan ini sepenuhnya
Ku tak bisa diam, aku selalu kau marahi,
Saat mengganggumu
Aku masih mengingat hal itu
Namun kini kau sudah berbeda, kan?
Sepasang anting dan bando telinga
Baru saja aku menaruhnya
Ku pikir aku bisa melupakannya
Ku akan melepaskan semuanya
Kita selalu,
Penuh dengan kesalahan dan ketidakjelasan
Aku takut menghadapmu hanya karena canggung
Cinta pasti akan muak dan menyerah pada kita
Terlihat seperti sejak awal tak ada apa-apa di antara kau dan aku
Entah mengapa TV yang telah menyala,
Seperti mantra untuk mengalihkan perhatianku ini masih terasa sepi
Berpisah dengan ruangan buruk yang cerah ini
Mungkin ku hanya melarikan diri saja
Aku bahkan tak mencari apapun di kehidupan sehari-hari
Ku akan menemukanmu
Bekas dari sisi kanan sofa yang dulu kau duduki masih seperti fosil
Apa aku membuangnya karena mengingatnya dengan jelas?
Aku mengeluh karena menjadi tidak nyaman
Ah temporong itu, untuk beberapa alasan aku membagikannya
Separuh meja, tempat tidur, dan sofa ini
Aku sangat membencinya, itu hanyalah gertakan
Kebohongan samar bahwa kau ingin bertemu
Jangan menghubungiku saat kau dalam keadaan mabuk
Menjadi tidak stabil, aku sudah lelah
Kau tahu, itulah sebabnya aku selalu begitu
Kita selalu,
Penuh dengan kesalahan dan ketidakjelasan
Aku takut menghadapmu hanya karena canggung
Agar kita berdua bisa melangkah maju, biarkan kita melupakannya
Siapa aku? seperti sejak awal tak ada apa-apa
Aku harus melakukannya
歌詞
隣でソファーに沈んで本を読む
君は呼吸をする事さえも
忘れるくらいに真剣な顔で
まるで部屋に溺れているみたい
じっとしていられない僕はいつも君の
邪魔をしては怒られたね
そんな事まだ思い出してしまうんだ
でも君はもう違うんだろ?
お揃いのピアスも 耳付きのカチューシャも
今じゃただ 置いているだけ
忘れるくらいさ 余裕だなんて思ってた
もう全て手放してしまうよ
ずっと僕ら
間違いだらけで 曖昧だらけで
不器用なだけで 向き合うのが怖くて
愛はきっと呆れて僕らを見放して
君とのあれこれも はじめから無かったみたいに
なんとなくつけたテレビは寂しさ
紛らわす為のおまじないみたいな
日当たりの悪いこの部屋もお別れ
ただ逃げているだけなのかも
なんにもない日常に探してもないのに
君を見つけてしまうよ
ソファーの右側、凹んだ跡が化石みたいに今でも
ちゃんと覚えているから捨てちゃったよ?
窮屈だとか文句は言うけど
あーだこーだで訳あって なんだかんだで分け合って
机もベットもソファーも半分ずつ
綺麗さっぱり 嫌いやっぱり 強がりなだけ
会いたいだなんて 曖昧な嘘で
酔っ払った勢いで 連絡して来るなよ
浮かれちゃったりもう疲れちゃったよ
ほらそんなんだから ずっと僕は
ずっと僕ら
間違いだらけで 曖昧だらけで
不器用なだけで 向き合うのが怖くて
ふたりがちゃんと前に進む為さ忘れてくれ
僕の事誰それ?って はじめから無かったみたいに
すれば良いのに
* Lyrics from official Lyric Video (YouTube)
* Romanized & translated by hinayume
Posting Komentar